4

We were meant to be !!

This short writing is dedicated to kak Jeni :)

I know that i really had quality times with you, hanging together, laughing silly things and sometimes i wonder what was the thing that made me miss you so deeply. We've been together for 35 months and for all what i've done I never meant to hurt you or else, i am really sorry for the tone i used, words that i said that hurts you so bad. i don't want to lose you either. But may be i'm still less capable to show you what i feel.

Tears, anger and jealousy..
i've started to get used to it :) and now i know that nothing is impossible when it comes to love.Truly, I feel the best when I'm with you. oh ya i have something for you kak, please enjoy the photograph below. I draw it when i got stuck with my graduate-thesis, but later it cheers me up and yes !! we were meant to be ;)



cute, huh ?! :D

Hope you like that cute photograph :)
See you soon :)



9

Gregory House.. The Logical, Obsessive and Confrontational

Awal November ini aku masih berjibaku menyelesaikan graduate-thesis, memoles sana-sini, nambahin ini-itu di-chapter analisa serta meyakinkan diri kalau aku bisa merampungkan kuliahku tahun ini, amiin :) .. Ternyata hal yang paling membosankan sekalipun kalo dikerjakan dengan sepenuh hati bisa sedikit terasa ringan, dan aku (mungkin) akan terus mencicil menulis sampai akhirnya dapat acc untuk ujian kompre ;)

Berjibaku dikamar, disana-sini banyak buku berserakan (korban keganasan semangat belajarku, hehe..), sampe kadang lupa makan lupa mandi dan setia ditemani oleh jelo; hari-hari ketika menyelesaikan tulisanku terasa indah ;) Oh ya !! dan juga aku punya teman baru, yang brilliant, charming, yet humorous, izinkan aku memperkenalkan The Gorgeous Gregory House ;) . tapi.. tapi.. sebelumnya aku ingin berterima kasih kepada salah seorang my best buddy, om Ray yang sudah minjemin 5 season serial tv House, yang keren dan bikin nagih.



Gregory House.. The Logical, Obsessive and Confrontational

Waaah.. bingung harus mulai dari mana. Hmm.. Gregory House (Dr. Greogy House, M.D) adalah tokoh fiksi utama dalam serial tv House, yang diperankan oleh Hugh Laurie. Gregory House adalah seorang dokter dalam bidang penyakit menular dan ahli ginjal di Princeton‑Plainsboro Teaching Hospital (PPTH) New Jersey. House memimpin sekelompok dokter muda, yang terdiri dari tiga orang yaitu dr. Robert Chase (Jesse Spencer), dr. Alison Cameron (Jennifer Morrison) dan dr. Eric Foreman (Omar Epps). Mereka merupakan tim yang menangani kasus medis langka serta misterius. Yap. Penikmat serial House disuguhi sisi lain dari kehidupan rumah sakit; divisi diagnosis yang harus mencari tau penyakit yang diderita dengan hanya mengetahui symtomps sang pasien. Diperlukan medical history untuk mempermudah diagnosa namun ngga jarang pasien yang ditangani dr. House berbohong akan sejarah kesehatannya yang sedikit mempersulit proses pengobatan.

House menjadi rujukan dokter-dokter lain untuk melakukan diagnosa karena hampir disetiap diagnosanya ia menjatuhkan eksekusi yang tepat sehingga pasien terselamatkan. Hal yang sangat menarik dari karakter House ini adalah dia yang arrogant, annoying, anti-social and insensitive, he is totally annoying but inside is gorgeous, sweet and indeed genius !!
and ya he is
manipulative, just like what he always say;

"Everybody lies and I too" ;)

Dan jangan tanya siapa yang memerankan dr. House coz i am falling in love with him !! really !! well.. Hugh Laurrie aktor asal inggris yang memerankan Gregory House ini ternyata sangat multi talented dan memesona;
a great pianist, he plays other instruments; guitar, he can sing, he wrote a book, he does humor, how amazing !! :D Terlihat di beberapa scene, house bermain piano atau gitar elektrik yang sangat-sangat feel the beat. Belum lagi selera humornya yang sangat cerdas. Gregory House dan Hugh Larrie adalah paket manusia sempurna :)

Sambil menyelesaikan graduate-thesis, aku masih menanti supply season 6 serial tv House. Really wanna see what's House doing with his new team, his execution and other new cases :) yap. House is a must watch !!!




*Jelo ; boneka kucing berwarna kuning yang selalu tertindas akan tingkah laku ajaibku; menendang, menindih, melempar. But i love jelo just as much as i love jeni lolo :D





Back to Top